Segenap kru batakpost.com mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024, Semoga doa dan usaha kita diterima oleh Allah Swt. Taqabbalallahu minna wa minkum. Selamat Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.
EkonomiGaya HidupPadangsidimpuan

Yonif 123/Rajawali Bagikan Masker dan Paket Sembako Untuk Masyarakat

120
×

Yonif 123/Rajawali Bagikan Masker dan Paket Sembako Untuk Masyarakat

Sebarkan artikel ini
Danyonif 123/Raja Wali Letkol Inf Rooy Chandra Sihombing, S.I.P saat menyerahkan bantuan sembako kepada warga Padangdisimpuan. (ril.penrem023/KS)
Advertisement
Example 300x600
Advertisement

Padangsidimpuan, 10/5 (Batakpost.com)- Guna meringankan beban masyarakat yang kurang mampu dan memutus penyebarluasan COVID-19, Yonif 123/RW menggelar Aksi Peduli, dengan membagikan masker dan Paket sembako kepada masyarakat Kota Padangsidimpuan, khususnya yang terdampak wabah COVID-19, Jumat (8/5/2020).

Kegiatan itu langsung dipimpin Komandan Batalyon Infanteri 123/Rajawali Letkol Inf Rooy Chandra Sihombing, S.I.P.

Advertisement
banner 325x300
Advertisement


Dijelaskan Danyonif 123/Rajawali, bahwa kegiatan itu merupakan aksi PEDULI COVID-19 dari Prajurit Yonif 123/Rajawali dengan membagikan masker dan memberikan paket sembako kepada masyarakat Kota Padangsidimpuan yang terdampak wabah COVID-19.

Ia juga mengimbau kepada masyarakat bahwa dengan adanya Virus Corona ini agar bersama-sama menjaga pola hidup sehat, jauhi tempat keramaian, mencuci tangan mengunakan sabun, jangan lupa gunakan masker pada saat keluar rumah, dan selalu berdoa agar terhindar dari virus.(ril.penrem023/KS)


Tinggalkan Balasan