Tapanuli TengahTapanuli Utara

Tapanuli Utara Diguncang Gempa 5,3 SR

×

Tapanuli Utara Diguncang Gempa 5,3 SR

Sebarkan artikel ini
Advertisement
Example 300x600
Advertisement

Taput, 24/2 (Batakpost.com)- Telah terjadi gempa dengan kekuatan 5,3 SR pada tanggal 24 Februari 2018 pukul 17.02.34WIB, dengan titik lokasi, 2.03LU, 98,95 BT (16km Barat Daya Tapanuli Utara-Sumut). Kedalaman 10:KM. Demikian informasi resmi dari BMKG.

Sejumlah masyarakat Taput mengaku merasakan kekuatan gempa tersebut, namun mereka belum mengetahui dimana pokasinya.

IKLAN
IKLAN

“Tadi cukup terasa juga ada guncangan, dan kami masih takut kembali ke rumah,”ujar sejumlah warga Taput.

Selain dirasakan di Taput, guncangan gempa juga turut dirasakan di Kabupaten Tapanuli Tengah yakni di Kota Pandan. Sejumlah warga Pandan mengaku merasakan guncangan gempa tersebut.

“Terasa kok goncangannya, tetapi tidak begitu lama. Saya sempat keluar rumah karena merasa takut,”ujar Sari warga Pandan. (RED)


Tinggalkan Balasan