Berita UtamaMartabe Gold Mine

Beragam Manfaat yang Sudah Dirasakan Masyarakat dari PT Agincourt Resources Batangtoru

×

Beragam Manfaat yang Sudah Dirasakan Masyarakat dari PT Agincourt Resources Batangtoru

Sebarkan artikel ini
Presiden Direktur PT Agincourt Resources, Muliady Sutio saat meneteskan obat mata ke pasien katarak yang telah dioperasi. Operasi katarak gratis Tambang Emas Martabe salah satu program yang sangat dirasakan oleh masyarakat. Lewat program ini masyarakat bisa kembali melihat indahnya dunia. (Foto Doc PTAR)
Advertisement
Example 300x600
Advertisement

Batangtoru, 20/12 (Batakpost.com)– Sejak beroperasi pada tahun 2012 silam, PT Agincourt Resources (PTAR) atau yang lebih dikenal dengan nama Tambang Emas Martabe, sudah mulai dirasakan masyarakat manfaat-nya. Di mana tenaga kerja dari kawasan Tapanuli Selatan maupun Kota Padangsidimpuan dan sekitarnya diutamakan menjadi tenaga kerja di perusahaan tersebut.

Seiring berjalannya waktu, perusahaan ini terus menunjukkan perhatiannya terhadap masyarakat dan juga lingkungan. Hal itu ditandai dengan digelarnya berbagai kegiatan kemasyarakat dan juga kegiatan lingkungan.

IKLAN
IKLAN

Bukan hanya sebatas kegiatan, Tabang Emas Martabe juga menyalurkan dana CSR-nya untuk membantu masyarakat di berbagai sektor.

Redaksi batakpost.com mencoba merangkum beragam manfaat yang sudah dirasakan oleh masyarakat sekitar tambang maupun warga Sumatera Utara yang berhasil diliput media ini.

Bidang Kesehatan:

  • PTAR telah memberikan dukungan ketersediaan dokter spesialis di Puskesmas Batangtoru untuk mempermudah akses pelayanan kesehatan bagi masyarakat di Kecamatan Batangtoru dan Muara Batangtoru. Terdapat tiga layanan dokter spesialis, yaitu spesialis kebidanan, spesialis anak, dan spesialis penyakit dalam. Ini salah satu bukti komitmen PTAR untuk terus mendukung peningkatan kesehatan masyarakat di Tapanuli Selatan.
  • Operasi Katarak Gratis “Buka Mata, Lihat Indahnya Dunia” Di mana program ini andalan dari PTAR yang telah berjalan sejak tahun 2011. Program ini telah berhasil memulihkan penglihatan puluhan ribu mata penderita katarak di Sumatera Utara sejak 2011 sampai dengan tahun 2023.
  • Sewaktu pandemi COVID-19 melanda Indonesia, PTAR tak henti membantu masyarakat dengan menyalurkan bantuan alat kesehatan (APD) dan juga sembako.

Selanjutnya Baca: Bidang Pendidikan…